Antarnisti

Simple Mind, Simple Writing

Tag

Rindu

Kerinduan

Semuanya terasa sepi dan hening, biarpun aku merasa dunia ini tetap berputar. Kehampaan itu melihat ke dalam hatiku. Tanpa kusadari aku terasa kosong. Aku seperti dibohongi hidup karena kehidupan yang memisahkan hatiku dan hatinya. Kehidupan di atas dunia ini yang… Continue Reading →

Mengenalmu, berarti terhenyak Menjabat tanganmu, mengingatkan daku pada angin Lembut bertiup di kedalaman jiwa Untukmu saja, kata ini menjelma puisi, menjelma badik, tetap berkilat, menerangi juluran tahun tak berhingga takdir kasih kita

Duhai Juwita

Lidah bergerak kelu Seru sebaris namamu Tangan menggapai lemah Raih sebayang wajah Hati terengkuh duka Merayap perih selaksa Mengembang gurat luka Tangis terbawa serta Musnah rasa mengeruh Patah rasa meluruh Kecewa resah bermancur Nestapa gundah berguyur Rindu aku duhai juwita… Continue Reading →

Sebuah Sajak Kangen

Hampir tiap hari kupandang kado kecilmu dulu saat ultah ke-13… 5 tahun silam Memang sengaja kupasang tepat di atas nafasku Kujadikan ia lampu, Kuberikan ia nyawa, Agar tak terganti oleh apa pun Hafalkah kau, pagiku… Saat mimpi belum diganti Saat… Continue Reading →

© 2024 Antarnisti — Powered by WordPress

Theme by Anders NorenUp ↑